Posts

Membuat Database Pendaftaran Mahasiswa menggunakan Ms. Acces 2007

Image
Hai sobat blogger… kali ini saya akan memaparkan tentang Database pendaftran, tentunya saat awal masuk sekolah atu masuk kuliah kita sebagai Mahasiswa baru harus melakukan pendaftaran terlebih dahulu. Tapi pastinya kita sering heran bagi mana data kita yang kita tuliskan bisa terhubung menjadi satu dalam sistem informasi akademik (SIAKAD), nah kali ini saya akan memaparkan bagaimana kok data kita bisa menjadi satu. Yuk kita lihat….  Bukalah Ms. Acces pada PC kalian. Buatlah blank Database dan simpan dengan nama (Database_Pendaftaran) Selanjutnya buatlah tabel dengan field (NIS, Nama Siswa, Jenis Kelamin, Asal Sekolah, Kode Progdi) simpan dengan nama (Siswa), isi tabel tersebut seperti demikian : 4.  Selanjutanya buatlah tabel lagi dengan field (ID Panita, Nama Panitia, Alamat Panitia, Jenis Kelamin panitia), simpan dengan nama (Panita_pendafftaran). Isilah tabel tersebut seperti demikian :   5.  Selanjutanya buatlah tabel lagi dengan field (Kode progdi, nam